Memalukan, Warga Aceh, Indonesia Jadi Umpan Senjata di Negara Malaysia

PORTAL PASEE

- Redaksi

Rabu, 29 Januari 2025 - 02:08 WIB

5021 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Sebagai rakyat Aceh yang pernah lama bergerilya di perantauan, Tarmizi Age menyesali penembakan warga Aceh di negara jiran Malaysia, katanya awal pagi Rabu (29/1/2025).

Jangan main tembak-tembak terus, habislah mati rakyat Aceh kek gitu, manfaat kalian ambil, lepas itu kalian tembak, murah kali lah harga nyawa, Malaysia jangan tabuh perang, ujar lelaki brewokan itu.

Negara Indonesi dibawah kepemimpinan Presiden Prabowo kita yakin akan tuntaskan kasus ini, dan masyarakat terus menunggu langkah Bpk presiden dalam menyelesaikan kes brutal tersebut, hingga menjadi pegangan terutama kepada keluarga pekerja Indonesia yang menjadi korba di luar negeri, dan rakyat secara umum.

Sebenarnya ini sesuatu yang memalukan, warga Aceh, Indonesia jadi umpan senjata di Negara Malaysia, masak sampai gitu sekali bencinya mereka kepada kita.

DPR RI & DPD Asal Aceh, diminta bicara dan berjuang untuk kasus ini, jangan saat pemilu harap suara, saat rakyat terjadi musibah dan menderita diam saja, ayo bareng-bareng Pj Gubernur, perjuangkan warganya di tembak tu di Malaysia, tutup lelaki yang pernan menetap di Denmark, Eropa itu. (*)

Berita Terkait

Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA
Kuasa Hukum Drs. Sulaimi, M.Si Ajukan Banding Administratif ke Mendagri atas Pemberhentian sebagai Sekda Aceh Besar
Pernyataan Ketua DPR Aceh Dapat Merusak Harmonisasi Antar Lembaga
Membuka Jalan Baru: Transformasi Pembangunan Aceh Menuju Kemandirian
Pemerintah Aceh Tegaskan Pemberhentian Sulaimi Sebagai Sekda Aceh Besar Sudah Sesuai Aturan
Partai Perjuangan Aceh Buka Pendaftaran Kader, Saatnya Memulai Perjuangan Baru!
Partai Perjuangan Aceh Salurkan 230 Lampu Tenaga Surya untuk Masjid di Seluruh Aceh
PIM Aceh Gelar Seminar, Dorong UMKM Kuasai Pasar Global dengan Sertifikasi Halal

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 16:30 WIB

Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:23 WIB

Meriahkan HUT Persit KCK Ke-79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0113 Gelar Bakti Sosial Donor Darah

Kamis, 12 Desember 2024 - 01:15 WIB

Masyarakat Desak APH Usut Tuntas Oknum Kepala Desa Bukut Tidak Netral di Pilkada Gayo Lues

Minggu, 1 Desember 2024 - 01:11 WIB

Tegas Irmawan, Tidak Ada lagi 01,02 Dan 03, Pilkada Telah Berakhir, Mari Kita Membangun Gayo Lues 5 Tahun Kedepan

Rabu, 27 November 2024 - 07:46 WIB

Dandim 0113/ Gayo Lues Beserta Forkopimda Memantau Pelaksanaan Pilkada Di Kabupaten Gayo Lues

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA

Rabu, 26 Feb 2025 - 12:49 WIB